Warning: include_once(/home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/plugins/wp-super-cache/wp-cache-phase1.php): failed to open stream: No such file or directory in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/advanced-cache.php on line 20

Warning: include_once(): Failed opening '/home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/plugins/wp-super-cache/wp-cache-phase1.php' for inclusion (include_path='.:/opt/cpanel/ea-php74/root/usr/share/pear') in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/advanced-cache.php on line 20

Notice: Trying to access array offset on value of type null in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/plugins/autoptimize/classes/autoptimizeImages.php on line 178

Deprecated: Function create_function() is deprecated in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/includes/zilla-social/zilla-social.php on line 66

Notice: The called constructor method for WP_Widget in ZillaSocial_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_slider_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Flickr_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Twitter_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Instagram_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_fb_likebox_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_fb_subscribe_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Recent_poststime_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_recentposts_Post is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Categories_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Search_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_carousel_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_mostviewed_Post is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_mostcommented_Post is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_Popular_Post is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_blogmasonry_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_2Columns_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Notice: The called constructor method for WP_Widget in CT_relatedposts_Widget is deprecated since version 4.3.0! Use
__construct()
instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4722

Deprecated: Non-static method sidebar_generator::init() should not be called statically in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/class-wp-hook.php on line 288

Deprecated: Non-static method sidebar_generator::get_sidebars() should not be called statically in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/includes/sidebar_generator.php on line 52
Contoh Surat Follow Up yang Benar - Contohsurat
     Sponsors Link

Contoh Surat Follow Up yang Benar

Ketika kita mengajukan suatu permohonan kepada pihak tertentu melalui media surat, terkadang kita harus menunggu waktu yang cukup lama untuk mendapatkan balasan ataupun respon dari pihak tersebut. Hal ini bisa menjadi sebuah permasalahan jika respon atau balasan surat permohonan tersebut memengaruhi kelancaran pekerjaan kita selanjutnya, baik itu berupa hasil interview perusahaan, izin pelaksanaan kegiatan mahasiswa, ataupun penawaran barang dari suatu perusahaan. Kita bisa mensiasati hal tersebut dengan mengirimkan kembali sebuah surat yang dinamakan surat follow up.

Surat follow up atau lebih dikenal dengan surat tindak lanjut adalah surat yang dibuat oleh perseorangan ataupun lembaga/intansi/perusahaan yang berisikan permohonan untuk menindaklanjuti surat permohonan yang telah dikirimkan sebelumnya. Tindak lanjut tersebut bisa berbentuk sebuah perizinan, kesepakatan kerja sama, arahan pekerjaan, informasi penting dan pengumuman, serta hal-hal lain yang disesuaikan dengan kebutuhan.

Surat follow up bertujuan untuk mengingatkan kembali suatu pihak terkait permohonan yang pernah kita lakukan sebelumnya. Sehingga, kita tidak perlu lagi menunggu balasan ataupun respon dalam waktu yang lama dan tidak jelas kabarnya.

Secara umum surat follow up terdiri atas bagian pembuka, isi, dan penutup. Adapun susunan format surat follow up terdiri atas :

  1. Kop surat (jika berasal dari instansi resmi)
  2. Tempat dan tanggal pembuatan surat
  3. Nomor surat, lampiran, dan perihal (khusus surat dari instansi resmi)
  4. Ucapan dan Salam hormat kepada pihak yang dituju
  5. Perkenalan diri
  6. Maksud dan Tujuan surat permohonan
  7. Identitas surat permohonan sebelumnya
  8. Kontak yang bisa dihubungi 
  9. Penutup
  10. Tanda tangan dan nama jelas pihak pengirim

Sebagai bentuk dari jenis surat permohonan, karena kita sangat mengharapkan respon/balasan dari surat yang kita kirimkan tersebut dalam waktu cepat, sedikit tips yang bisa kami berikan adalah gunakan bahasa yang baik dan sopan serta tambahkan kalimat-kalimat persuasif yang berisikan sanjungan dan urgensi dari kebutuhan yang ingin kita penuhi melalui surat permohonan tersebut. 

Berikut kami lampirkan beberapa contoh surat follow up atau surat tindak lanjut :


Contoh Surat Follow Up Hasil Interview Pekerjaan

Contoh Surat Follow Up Hasil Interview Pekerjaan

Bogor, 16 September 2017

Kepada Yth.

Ibu Yulyani

Kepala HRD PT. JAYA ABADI MOTOR

di

            tempat

Dengan hormat,

Sehubungan dengan tes interview HRD yang saya ikuti pada tanggal 05 November 2017 untuk mengisi posisi Staf Administrasi yang dibutuhkan oleh perusahaan yang Ibu pimpin, hingga saat ini saya belum mendapatkan kabar terkait pengumuman hasil tes tersebut. Saya ingin mengkonfirmasi kembali sekaligus mempertanyakan kelanjutan dari hasil pengumuman dari tes interview yang telah dilaksanakan tersebut.

Saya memiliki keinginan yang sangat besar untuk bisa menjadi bagian dari perusahaan Ibu. Dengan didukung oleh pengalaman serta kemampuan yang saya miliki, saya yakin bisa bersaing dengan kandidat lain untuk menempati posisi lowongan yang sedang dibutuhkan oleh perusahaan Ibu.

Jika berkenan, tolong beritahu saya terkait hasil pengumuman tes tahap berikutnya dengan menghubungi nomor di 081234567890 atau melalui email rosapinanti@gmail.com.

Demikian surat ini saya buat. Terima kasih atas perhatian Anda dan saya sangat menantikan balasan anda.

Hormat saya,

(Rosa Pinanti Radinka)

download format words


Contoh Surat Follow Up Proposal Kegiatan Mahasiswa

Contoh Surat Follow Up Proposal Kegiatan Mahasiswa

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

KELUARGA MAHASISWA

INSTITUT TEKNOLOGI MAJU MUNDUR

Jalan kenangan Indah Kampus B Institut Teknologi Maju Mundur, Depok, Indonesia 16785

Email : bemitmm@gmail.com CP : 087698533466 (Adit)

Depok, 07 Juli 2018

Nomor             : 179/A.2/BPH/BEMKM/VII/2018

Lampiran         : –

Perihal             : Surat Permohonan Tindak Lanjut Proposal

Kepada Yth.

Direktur Akademik dan Kemahasiswaan

Insititut Teknologi Maju Mundur

di

            tempat

Dengan hormat,

Sehubungan dengan surat yang telah kami kirimkan pada tanggal 15 Juni 2018 dengan nomor surat 160/A.2/BPH/BEMKM/VII/2018 beserta proposal sponsorship tentang permohonan pelaksanaan kegiatan “BAZAAR MURAH MAHASISWA” yang akan diadakan oleh Biro Bisnis dan Kemitraan BEM KM Institut Teknologi Maju Mundur, kami selaku panitia ingin mengkonfirmasi kembali terkait permohonan penandatanganan proposal sponsorship rangkap 3 (tiga) dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan tersebut.

Apabila Bapak/Ibu berkenan menyetujui pelaksanaan kegiatan tersebut, Bapak/Ibu bisa menghubungi panitia kami melalui kontak 081234567890 atas nama Ruben Setiawan

Demikian surat ini kami sampaikan. Atas perhatian dan izin Bapak/ibu kami sampaikan terima kasih.

Hormat saya,

Ketua Panitia Bazaar Murah Mahasiswa

(Ruben Setiawan)

NIM. 123456

download format words


Contoh Surat Follow Up Penawaran Barang Perusahaan

Contoh Surat Follow Up Penawaran Barang Perusahaan

PT INDAH PERKASA LOGISTIC

Kompleks Mutiara Indah Permai Sentosa blok A2 No 17, Bekasi, Jawa Barat 15678

Telepon : (0251) 335336 email : indahperkasalogistic@gmail.com

Kepada Yth.

Direktur Utama PT PERSADA MAKMUR SENTOSA

di

            tempat

Dengan hormat,

Sehubungan dengan surat penawaran barang yang telah kami kirimkan kepada perusahaan Bapak pada tanggal 01 Januari 2017, kami selaku tim sales and marketing PT INDAH PERKASA LOGISTIC ingin mengkonfirmasi kembali terkait kesediaan perusahaan Bapak menjadi salah satu mitra produk kami. Kami melihat bahwa bidang usaha yang dijalankan oleh perusahaan Bapak memiliki prospek masa depan yang sangat baik sehingga kami yakin melalui keunggulan produk kami, kami bisa mendukung usaha perusahaan Bapak menjadi lebih besar dan lebih baik lagi.

Apabila Bapak/Ibu berminat untuk membeli produk atau mengadakan kerja sama dengan perusahaan kami, bisa menghubungi kontak tim sales and marketing kami di husein01@indahperkasalogistic.com.

Demikian surat ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja sama Bapak/ibu kami sampaikan terima kasih.

Hormat saya,

Kepala Divisi Sales and Marketing

PT INDAH PERKASA LOGISTIC

(Bobby Setiawan)

download format words


Demikian contoh surat follow up ini kami buat. Semoga bisa menjadi referensi bagi Anda untuk membuat surat resmi yang baik dan profesional. Mohon maaf apabila terdapat kesamaan nama, tempat, ataupun informasi di dalamnya karena semua surat hanya bersifat percontohan saja tanpa  ada maksud apapun.


Notice: get_currentuserinfo is deprecated since version 4.5.0! Use wp_get_current_user() instead. in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-includes/functions.php on line 4654

Notice: Trying to access array offset on value of type bool in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/content-single.php on line 229
, , ,
Post Date: Sunday 09th, December 2018 / 09:15 Oleh :
Kategori : Surat Permohonan

Notice: Undefined index: ct_comments_type in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/content-single.php on line 335

Notice: Trying to access array offset on value of type null in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/content-single.php on line 335

Notice: Undefined index: ct_comments_type in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/content-single.php on line 349

Notice: Trying to access array offset on value of type null in /home5/ftgamble/contohsurat.org/wp-content/themes/blog/content-single.php on line 349